Hello,
Saya akan menjelaskan tata cara mem-posting di Reefs Forum. Bagi anda yang baru bergabung dengan RF, kami harapkan anda membaca thread ini terlebih dahulu sebelum mulai mem-posting.
Rules (peraturan)
RF1. Di setiap forum yang sudah kami sediakan memiliki topic tersendiri yang beda dari satu dengan yang lainnya. Para member diharapkan untuk membaca keterenangan mengenai topic tercantum pada setiap ruang. Dengan ini kami berusaha untuk menjaga peletakkan informasi-informasi di Reefs Forum agar tetap rapi dan memudahkan anda, para member untuk mencari informasi yang dibutuhkan. Bila anda mem-posting topic yang tidak sesuai dengan forum tersebut, maka thread (diskusi) anda akan kami pindah ke forum yang benar.
RF2. Penawaran jual beli yang dilakukan oleh para pedagang maupun hobbyist hanya boleh ditempatkan di bagian Reef Trade Center. Bagi anda para hobbyist yang ingin menjual peralatan(bekas) anda atau livestocknya harap diletakkan di forum seller section. Jika anda mencari peralatan/livestock, anda bisa meletakkan thread anda di ruang buyer section. Untuk para pedagang, penawaran anda hanya boleh diletakkan di ruang commercial offer. Penawaran jual beli dalam bentuk apa pun di luar bagian Reef Trade Center akan mengakibatkan posting-an anda dihapus.
RF3. Tata krama dan etika juga akan menjadi bagian penting di dalam komunitas online kami. Para member harus saling menghargai pendapat sesama. Jika ada perbedaan pendapat, anda boleh menyatakannya secara halus dan bersifat membangun. Kita sesama member harus saling menghormati dan menjaga kesopanan. Norma-norma masyarakat yang berlaku di dalam kehidupan sosial dunia nyata harus tetap dipelihara di komunitas online kami. Dengan begini, kita bisa menjaga ketertiban dan kenyamanan para member.
Jika anda melanggar tata-cara mem-posting, maka para moderator akan memperingati anda agar tidak terulang lagi.
Terima kasih. jika ada yang kurang jelas, mohon ditanyakan di thread ini.
Enjoy your stay!
Team Reefs Forum
Saya akan menjelaskan tata cara mem-posting di Reefs Forum. Bagi anda yang baru bergabung dengan RF, kami harapkan anda membaca thread ini terlebih dahulu sebelum mulai mem-posting.
Rules (peraturan)
RF1. Di setiap forum yang sudah kami sediakan memiliki topic tersendiri yang beda dari satu dengan yang lainnya. Para member diharapkan untuk membaca keterenangan mengenai topic tercantum pada setiap ruang. Dengan ini kami berusaha untuk menjaga peletakkan informasi-informasi di Reefs Forum agar tetap rapi dan memudahkan anda, para member untuk mencari informasi yang dibutuhkan. Bila anda mem-posting topic yang tidak sesuai dengan forum tersebut, maka thread (diskusi) anda akan kami pindah ke forum yang benar.
RF2. Penawaran jual beli yang dilakukan oleh para pedagang maupun hobbyist hanya boleh ditempatkan di bagian Reef Trade Center. Bagi anda para hobbyist yang ingin menjual peralatan(bekas) anda atau livestocknya harap diletakkan di forum seller section. Jika anda mencari peralatan/livestock, anda bisa meletakkan thread anda di ruang buyer section. Untuk para pedagang, penawaran anda hanya boleh diletakkan di ruang commercial offer. Penawaran jual beli dalam bentuk apa pun di luar bagian Reef Trade Center akan mengakibatkan posting-an anda dihapus.
RF3. Tata krama dan etika juga akan menjadi bagian penting di dalam komunitas online kami. Para member harus saling menghargai pendapat sesama. Jika ada perbedaan pendapat, anda boleh menyatakannya secara halus dan bersifat membangun. Kita sesama member harus saling menghormati dan menjaga kesopanan. Norma-norma masyarakat yang berlaku di dalam kehidupan sosial dunia nyata harus tetap dipelihara di komunitas online kami. Dengan begini, kita bisa menjaga ketertiban dan kenyamanan para member.
Jika anda melanggar tata-cara mem-posting, maka para moderator akan memperingati anda agar tidak terulang lagi.
Terima kasih. jika ada yang kurang jelas, mohon ditanyakan di thread ini.
Enjoy your stay!
Team Reefs Forum