Nano tank pemula ala kadarnya

Register

just_dhanz

New Member
Salam kenal suhu² semua.. ijinkan newbie share nano tank ala kadarnya

1. Cycling dimulai maret 2023
20230327_070833.jpg


2 . Kondisi saat ini so far semua masih dalam kendali kecuali acropora yang sedang dalam taraf restorasi hehehe n yg lain semoga bisa aman selalu


20230916_120242.jpg
20231002_072804.jpg


Detail :
Aquarium : Custom 40×50x40 sump belakang 3 sekat
Pompa : skimz
Lampu : V3
Skimer : BM
WM : Jebao
Nitrat : 10 (salifert)
Phospate : 0,1
Big 3 : seperlunya pake RS lebih ke WC
Coral food : Reef droid seling Ab+


Silahkan dihujat suhu²
 

Members online

No members online now.

Poll

  • Tim Air Laut Alami

    Votes: 20 45.5%
  • Tim ASW

    Votes: 24 54.5%

Forum statistics

Threads
7,187
Messages
197,440
Members
10,756
Latest member
LuciaCarli
Top