mohon pencerahannya "mengapa coralin alage bisa memutih

dizt

Active Member
saya punya aquarium sudah 7 bulan, coralin algae udah pada tumbuh walau sedikit dan pelan banget, tapi akhir2 ini udah mulai pada memutih, terutama di Power head yang nempel di aqua display untuk Wave... mohon pencerahnannya untuk teman2 yang pro.. trims
 

reef

Administrator
Staff member
Pak dizt, menurut saya coraline algae anda itu bukan memutih tetapi tertutupi oleh percipitation calcium carbonate. Memang percipitation ini sering kali terjadi pada benda yang menghasilkan panas seperti powerhead dan juga heater. Mungkin bisa anda bantu membersihkannya dengan sikat gigi Pak.

Mungkin ada masukan dari member lain?

Terima kasih :D
 

loop

New Member
Pengalaman saya ttg coraline algae,

mungkin karena kadar kalsium yg tidak stabil, atau karena kepanasan/over brigth atau juga kondisi air tidak fres lagi.

tapi itu hanya bersifat dugaan, karena saya tidak ukur dengan benar semua kondisi itu.

paling saya kurangi intensitas cahaya, dan menambah air laut baru.

demikian masukan dari saya, semoga membantu
 

renji

New Member
Sama nih ogud juga gitu, coraline algae yang di LR pd brubah jd putih smua.. Kalo dpegang rapuh kaya' keripik trus pecah2 dah akhirnya jd DR :(:(:(:(:(:(:(:( cuman kasus aq ogud gak ada powerhead dlmnya, help me please... Masa musti ganti LR mulu :(:(:(
 

Members online

No members online now.

Poll

  • Koral saja

    Votes: 0 0.0%
  • Ikan saja

    Votes: 0 0.0%
  • Koral + Ikan

    Votes: 8 100.0%

Forum statistics

Threads
7,151
Messages
197,235
Members
10,596
Latest member
ericohuang
Top