Register

Bakau di sump

mojho

New Member
Suhu - suhu yang terhormat, newbie mau tanya donk..

Saya ada rencana untuk membuat FOWLR dengan sump yang menggunakan pohon bakau di sump, pertanyaannya adalah apakah pohon bakau tersebut bisa langsung saya kubur dengan DSB?? Atau ada cara lainnya? Dan apakah boleh jika di sump selain pohon bakau saya berikan rumput asam, angguran dll??

Ditunggu arahan dari suhu - suhu di sini.
 

arief86

Member
yg paling penting cahaya tinggi+daun sama batangnya disiram/disemprot aer tawar tiap pagi..
enaknya sih nanenmnya pake aragonite om,hehe..

klo sy,di tumpuk pake LR aja,7 bulan growth,kena sinar matahari langsung 8jam/day,tapi :) ..
 

oland26n1

Active Member
bakau bisa pake media atau tanpa media.
pastikan akar2 bakau tidak patah atau luka, itu bisa bikin bakau mati.
Mau pakai macro alga lain boleh boleh saja.
Bakau perlu magnesium dan iron.
Disarankan ada test kit untuk magnesium, karena kalau magnesium kurang, Ca dan Kh akan susah di maintain

Semoga membantu
 

mojho

New Member
Terima kasih utk saran dan masukannya suhu2 sekalian..

@Pak oland26n1 : apakah macro alga akan bertahan lama karena saya tidak menggunakan chiller utk aquarium saya, pengalaman sebelumnya banyak macro alga seperti rumput asam, rumput jarum, angguran dkk itu tidak bertahan lama. Suhu air rata2 28-30 C di rumah saya.
 

Members online

Poll

  • Koral saja

    Votes: 0 0.0%
  • Ikan saja

    Votes: 0 0.0%
  • Koral + Ikan

    Votes: 8 100.0%

Forum statistics

Threads
7,173
Messages
197,371
Members
10,692
Latest member
abuabdillahaldo
Top